Tentunya semua orang akan merasa bahagia menyambut hari spesial dalam hidup mereka,
karena di hari yang spesial itulah sebenarnya bertahun-tahun sebelumnya orang tersebut baru pertama kalinya melihat dunia.
Mengetahui banyak hal, belajar banyak hal dan juga merasakan banyak hal.
Setiap orang akan merasa bahagia apabila banyak orang disekitarnya peduli bahwa tepat di tanggal spesial tersebut mereka mengingat dan tidak melupakan bahkan mau mengenang bersama-sama kita.
Kado, hadiah tentulah menjadi nilai tambah yang membuat hari yang spesial itu semakin spesial...
Namun di era yang serba digital ini tentulah belum lengkap kalau kita hanya mengungkapkan keperdulian kita kepada sahabat, teman, pacar, keluarga atau siapapun orang yang kita kenal hanya lewat kata-kata.
Apalagi sekarang hampir semua kalangan dari yang muda sampai yang tua adalah pengguna teknologi yang terbilang modern. Mulai dari handphone yang serba android yang bisa didapatkan dengan harga yang terjangkau namun sudah dilengkapi dengan berbagai feature sampai berbagai layanan data untuk penggunaan internet dari provider-provider yang seolah-olah berlomba-lomba melakukan promosi pasang tarif yang tergolong murah dan terjangkau berbagai kalangan.
So, tunggu apalagi, Ekspresikan keperdulianmu terhadap hari spesial orang yang kamu sayangi lewat animasi keren yang bisa kamu kirimin lewat facebook, line, Bbm, Whats app atau sosial media lainya yang kalian punya.
Jarak dan waktu rasanya bukan hambatan lagi....
Berikut ini saya akan share beberapa animasi bergerak dangan tema ulang tahun buat kalian semua teman.
Semoga yang sedang merayakan hari jadi merasa senang ya teman, setelah menerima kiriman animasimu.
My Wish:
1. Be A Good Son/Daugther
2. Be Healthy
3. Be Blessed
4. Be Succes
5. Always Happy
6. Long Life
Selamat Ulang tahun buat yang hari ini sedang merayakan ulang tahun ya....
Salam Semangat...Jiayou
No comments:
Post a Comment